TERBARU
by Yondang Tubangkit17 July 2019
Gara-gara nasi bungkus ampok (semacam nasi jagung), hubungan antara anggota Harmoni Cycling Club (HCC) Kediri jadi cair dan menyatu. Waktu itu, hari Minggu, jadwal gowes rutin HCC dengan tujuan gunung kelud. Klub masih baru terbentuk jadi banyak anggota yang belum saling kenal. Suasana masih kaku.
by MainSepeda 16 July 2019
Ikatan Sport Sepeda Indonesia (ISSI) Sumatera Selatan mempunyai gawe besar. Mengadakan lomba balap sepeda bertaraf nasional yaitu Pra-PON 2020 dan Kejurnas ISSI 2019 tanggal 13-20 Juli kategori Road Bike dan Mountain Bike di Lubuklinggau.
by MainSepeda 16 July 2019
Brompton, sepeda lipat terkenal asal Inggris ini memiliki edisi spesial, CHPT3. Yang merupakan hasil kerjasama Brompton dan David Millar, mantan pembalap profesional di arena Worldtour. Di Indonesia, banyak penggemar CHPT3 dan mereka membentuk klub sendiri dengan nama Brompchpt3rs Indonesia. Untuk memperingati ulang tahun pertama klub ini, mereka mengadakan ride dari Jakarta menuju Bogor.
by MainSepeda 15 July 2019
Wowwwwww, Etape 10 Tour de France 2019, Senin (15 Juli) mungkin akan dicatat sebagai etape kunci menentukan juara overall. Rute yang sedikit naik-turun, ditambah hembusan angin kencang dari samping, membuat peloton terpecah belah menuju garis finis.
by MainSepeda 15 July 2019
Setelah diperkenalkan ke publik dunia tanggal 28 Juni silam, giliran cyclist Malang mendapatkan kesempatan pertama melihat dan menjajal Cannondale All-new SuperSix Evo dan CAAD13 pada hari Minggu, 14 Juli. Sebelum acara launching di Reborn Café, Malang, tentu diadakan gowes bersama komunitas Malang.
by MainSepeda 15 July 2019
Dalam rangka HUT Kodam IX/Udayana Bali ke-62 yang jatuh pada 27 Mei 2019, Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Benny Susianto mengadakan even bertajuk Gowes Road Bike dan mengambil rute sejauh 80 km pada hari Minggu, 14 Juli.
by MainSepeda 14 July 2019
Etape 9 Tour de France 2019, Minggu (14/7), seperti terpecah menjadi dua lomba yang terpisah. Di depan, belasan pembalap bergabung dalam kelompok breakaway yang...
by MainSepeda 14 July 2019
Sport tourism atau perpaduan antara olahraga dan pariwisata terus digenjot Banyuwangi. Kali ini adalah ajang balap sepeda bertajuk Banyuwangi Blue Fire Ijen Challenge yang diikuti puluhan pembalap dari berbagai kota di Indonesia, Sabtu (13/7). Sedikitnya 83 pembalap menempuh jarak 92 kilometer dan pembalap akan disuguhi pemandangan kaki Gunung Ijen.
by MainSepeda 13 July 2019
Pembalap spesialis breakaway, Thomas De Gendt, mampu meraih kemenangan besar di Etape 8 Tour de France 2019, Sabtu (13/7). Pembalap Lotto-Soudal itu sudah melarikan diri sejak etape 200 km itu baru dimulai di Moscon, meninggalkan satu per satu teman pelariannya, lalu bertahan meraih juara di garis finis di Saint-Etienne.
by MainSepeda 13 July 2019
Keinginan Ramdanus hanya satu, berolahraga! Belum paham sepeda, Ramdanus membeli sebuah mountain bike Mongoose tipe Teocali dengan grupset Shimano XT 10 speed. Dua bulan kemudian, Juli 2018, Ramdanus dipinjami sepeda lipat Brompton oleh Petrus Hardana. Sejak itu, Danus jatuh cinta. Lalu dibelinya Brompton limited edition, CHPT3.