MainSepeda -
June 02, 2019
Pembalap Amerika Serikat, Chad Haga, berhasil merebut etape penutup Giro d’Italia 2019, Minggu (2/6), di Verona. Andalan Team Sunweb itu mampu menuntaskan time trial sejauh 17 km dalam waktu 22 menit dan 7 detik. Menjadi satu-satunya orang yang meraih kecepatan rata-rata di atas 46 km/jam. Tepatnya 46,119 km/jam!
MainSepeda -
June 03, 2019
Waktu itu, sekitar tahun 2000-an, di Madiun banyak komunitas sepeda yang saling bersaing dan tidak dapat menyatu. Membuat iklim bersepeda di Kota Karismatik ini kurang kondusif. Sony Hendarto dan Slamet Santoso berinisiatif menyatukan dua komunitas sepeda di Madiun. Maka tercetuslah nama Ikatan Penggemar Sepeda Madiun (IPSM).
MainSepeda -
June 02, 2019
Rekor kecepatan pecah di ajang gravel paling bergengsi, Dirty Kanza 2019, Sabtu (1/6, Minggu pagi WIB). Dalam balapan melewati jalanan kerikil di Kansas itu, Colin Strickland mampu menuntaskan rute 200 mil atau lebih dari 320 km dalam waktu 9 jam, 58 menit, dan 49 detik.
MainSepeda -
June 01, 2019
Etape tanjakan terakhir Giro d’Italia 2019, Sabtu (1/6), seharusnya sudah menentukan hasil akhir general classification (GC). Bintang Movistar, Richard Carapaz, seharusnya sudah mengamankan gelar juara overall. Asalkan dia tidak membuat kesalahan signifikan di etape penutup, berupa time trial, Minggu ini (2/6).
MainSepeda -
June 01, 2019
Even gravel paling bergengsi, Dirty Kanza, berlangsung akhir pekan ini di Amerika Serikat. Bukan hanya ajang gowes medan berat sejauh 320 km, acara ini juga menampilkan pameran sepeda. Banyak produk baru dipajang di sana. Salah satu yang menarik perhatian: Allied Able, yang memiliki desain chainstay unik, tinggi di atas chainring.
MainSepeda -
May 31, 2019
Tim asal Australia, Mitchelton-Scott, memasuki Giro d’Italia 2019 sebagai salah satu unggulan juara overall. Kapten mereka, Simon Yates, termasuk paling dijagokan. Namun, lomba ini tidak berlangsung sesuai harapan mereka. Gelar tertinggi sulit untuk diraih. Pada Etape 18, Jumat (31/5), Esteban Chavez mampu menyelamatkan muka Mitchelton-Scott.
MainSepeda -
June 01, 2019
Beberapa tahun lalu, perusahaan sepeda Open Cycles termasuk pionir dalam mempopulerkan “gravel bike.” Mereka merilis Open UP dan UPPER, sepeda road yang bisa dipasangi ban lebar untuk rute-rute offroad. Open Cycles pun merilis sesuatu yang baru lagi, mereka merilis Open Wi.De.
MainSepeda -
May 31, 2019
Ajang balap gravel terheboh di dunia, Dirty Kanza, sekarang menjadi semakin berat dan menantang. Rute 200 mil (320 km) dimodifikasi menjadi lebih berat, melewati jalanan lebih menyiksa. Jumlah area pit stop juga dikurangi, dari tiga menjadi dua. Alasan resminya: Supaya meningkatkan jumlah finisher dan mengurangi “cyclist manja.”