MainSepeda -
July 30, 2018
Pembalap Norwegia, Alexander Kristoff, akhirnya pecah telur di Tour de France (TdF) 2018. Bintang UAE Team Emirates itu menang adu sprint di etape penutup lomba paling bergengsi itu, di jalanan Champs-Elysees, Paris, Minggu, 29 Juli. Etape sejauh 116 km dari Houilles menuju Paris ini memang “etape parade.” Lebih bersifat merayakan kemenangan bagi para juara klasemen, mulai general classification (GC), poin, mountain, dan lain-lain.
MainSepeda -
July 30, 2018
Ada dua pembalap yang menangis menyambut ending Tour de France (TdF) 2018. Geraint Thomas (Team Sky), yang jadi juara grand tour kali pertama. Satunya lagi adalah Lawson Craddock (EF Education First-Drapac), yang resmi finis di urutan 145 alias terakhir. Perjuangannya sangat berat, jatuh di etape pembuka membuat luka di wajahnya harus dijahit dan mengalami retak tulang bahu. Tapi dia bertahan hingga Tour de France tuntas, Minggu, 29 Juli.
MainSepeda -
July 29, 2018
Selamat untuk Geraint Thomas, juara Tour de France (TdF) 2018. Performanya selama tiga pekan memamerkan kelengkapan skill seorang allrounder. Dan memang, pembalap Team Sky ini adalah seorang allrounder sejati. Besar dari velodrome, tangguh di arena classic, hebat di time trial, dan sekarang menunjukkan kehebatan dalam menanjak.
MainSepeda -
July 29, 2018
Ada sepeda baru dari Wdnsdy Bike yang dibuat untuk orang Indonesia. Namanya Wdnsdy AJ62, yang diperkenalkan di Wdnsdy Café, Surabaya Townsquare, Minggu pagi, 29 Juli. Azrul Ananda, co-founder Wdnsdy Bike bersama John Boemihardjo, memperkenalkannya secara santai. Bahwa mereka membuat brand sepeda ini berawal dari rasa penasaran, dan keinginan agar semakin banyak orang di Indonesia bisa bersepeda, dan bersepeda dengan benar.
MainSepeda -
July 28, 2018
Etape 20 Tour de France (TdF) 2018, Sabtu, 28 Juli, berlangsung mendebarkan hingga detik terakhir. Di etape time trial (TT) sejauh 31 km tersebut, Tom Dumoulin (Team Sunweb) meraih juara setelah unggul hanya satu detik atas Christopher Froome (Team Sky). Sementara itu, Thomas tentu bahagia luar biasa dengan kemenangan terbesar dalam karirnya ini, sebagai juara overall Tour de France 2018.
MainSepeda -
July 28, 2018
dr. Risandi Harry Pradipto, SpOT bersama Bambang Sutrisno melakukan perjalanan turing sejauh 600 km dalam waktu empat hari. Ada banyak kejadian maupun refleksi diri yang didapatkan oleh Sandi, panggilan akrab Risandi dari perjalanan ini. Apa saja ?.
MainSepeda -
July 27, 2018
Etape gunung terakhir Tour de France (TdF) 2018, Jumat, 27 Juli, berakhir dengan turunan panjang. Primoz Roglic, mantan atlet ski jump dari Slovenia, pun menunjukkan skill dahsyatnya. Pembalap LottoNL-Jumbo itu melesat turun meninggalkan semua pesaing, meraih kemenangan di penghujung Etape 19, di Kota Laruns, tersebut.
MainSepeda -
July 26, 2018
Sprinter Prancis mampu mendominasi Etape 18 Tour de France 2018, Kamis, 26 Juli. Di etape datar sejauh 171 km menuju Pau tersebut, Arnaud Demare (Groupama-FDJ) meraih kemenangan, diikuti Christophe Laporte (Cofidis).