TOUR MERAH PUTIH
by 29 August 2018
Long distance touring tidak hanya menguji mental dan fisik cyclist. Juga sepeda. Sabtu-Minggu, 25-26 Agustus lalu, 40 cyclist melakukan perjalanan turing sejauh 400 km dari Gorontalo menuju Manado, Sulawesi Utara. Dengan total elevasi mencapai 5.100 meter di atas permukaan laut. Turing ini menyajikan segala macam medan sebagai ajang uji coba kualitas sepeda. Sekaligus ujian pengereman karena naik turun perbukitan yang membutuhkan rem prima sekaligus handling yang mumpuni. Berikut adalah sepeda-s
by 28 August 2018
Manado Cycling Mania (MCM) ingin membuktikan eksistensi komunitasnya dengan mengadakan turing antar kota. Royke, pentolan MCM mengaku dirinya merasa tertantang ketika bertemu dengan Azrul Ananda di salah satu even sepeda bulan Juli lalu. Nah, sepulang dari even di Yogyakarta itu, Royke terus kepikiran membuat even heboh. Terjadilah even Tour Merah Putih tanggal 25-26 Agustus ini dari Gorontalo menuju Manado.