CORONAVIRUS
by 26 March 2020
Pandemi Covid-19 memberi tekanan khusus untuk para penghobi sepeda. Pada umumnya, seorang cyclist akan bersosialisasi dengan teman sehobi. Secara periodik mereka akan bertemu, gowes bareng, dan biasanya berakhir dengan makan atau ngopi bersama.
by 26 March 2020
Ingin tetap bersepeda tanpa harus meninggalkan rumah? Indoor cycling jawabannya. Bersepeda indoor adalah solusi terbaik di tengah pandemi coronavirus seperti saat ini. Aktivitas ini sangat efektif untuk memutus rantai penyebaran virus yang berasal dari Tiongkok tersebut.
by 26 March 2020
Brompton turut berjuang untuk melawan pandemi coronavirus di Inggris. Mereka menawarkan 200 sepeda untuk tenaga medis yang bekerja di National Health Service (NHS). Para petugas itu hanya perlu membayar 1 GBP agar menjadi member, dan bisa mengakses sepeda Brompton.
by 26 March 2020
Anjuran pemerintah agar tetap di rumah benar-benar dipatuhi oleh Strattos Cycling Club (SCC). Salah satu komunitas sepeda di Kota Surabaya ini meniadakan seluruh kegiatan outdoor. Mereka juga mengimbau seluruh anggotanya untuk berolahraga di rumah.
by 25 March 2020
Berbagai respon bermunculan seiring penundaan Olimpiade 2020 di Tokyo, Jepang. Sejumlah pembalap profesional setuju dengan keputusan yang diambil oleh Pemerintah Jepang dan International Olympic Committee (IOC) itu. Menurut mereka, keselamatan dan kesehatan orang banyak harus didahulukan.
by 25 March 2020
Union Cycliste Internationale (UCI) setuju dengan keputusan Pemerintah Jepang dan International Olympic Committee (IOC) untuk menunda Olimpiade 2020 hingga tahun depan. Multi-event terbesar di dunia ini akan dilangsungkan di Tokyo pada musim panas 2021.
by 25 March 2020
Ayo ikuti arahan pemerintah dan Organisasi Kesehatan Dunia (WHO). Berada di rumah adalah cara terbaik di tengah pandemi coronavirus seperti saat ini. Walaupun sedang mengisolasi diri, bukan berarti Anda akan dijauhkan dengan segala kegiatan yang berhubungan dengan bersepeda.
by 24 March 2020
Olimpiade 2020 di Tokyo, Jepang resmi ditunda setahun. Multi-event olahraga terbesar di dunia ini akan dilangsungkan 2021 mendatang. Keputusan ini didapat setelah Presiden International Olympic Committee (IOC), Thomas Bach mengadakan telekonferensi dengan Perdana Menteri Jepang, Shinzo Abe, Selasa (24/3).
by 24 March 2020
Self quarantine yang harus dilakukan banyak orang di dunia mendorong British Cycling untuk membuat program balapan dan latihan virtual di aplikasi Zwift. Program itu dibuat agar cyclist tetap bugar dan aktif selama harus di rumah.
by 23 March 2020
Komite Olimpiade Internasional (IOC) menegaskan bahwa mereka tak akan membatalkan Olimpiade 2020 di Tokyo, Jepang. IOC akan bekerja sama dengan semua pihak yang terkait. Mereka juga akan memantau perkembangan pandemi coronavirus dalam empat pekan ke depan.