Dua kota besar di Indonesia, Jakarta dan Bandung merespon tingginya animo bersepeda di masyarakat dengan menghidupkan dan memperbanyak jalur sepeda. Kedua wilayah ini berharap ke depannya sepeda menjadi alat transportasi sehari-hari.
Bersepeda menjadi pilihan masyarakat dunia menyambut era new normal. Selain untuk berolahraga, bersepeda juga menjadi opsi untuk moda transportasi. Pemerintah kota besar di dunia meresponnya dengan memperbanyak jalur sepeda.
Selamat Hari Jumat di era yang baru ini. Era di mana kita masih menebak-nebak sebaiknya kita harus bagaimana. Di satu sisi masyarakat ingin segera beraktivitas, di sisi lain seorang dokter cantik ikut mengumumkan bahwa angka penderita Covid-19 terus meningkat.
Pada Rabu, 3 Juni lalu, kita memperingati hari sepeda dunia. Karena peran sepeda dinilai cukup besar pengaruhnya di dunia, maka PBB pada 2018 menetapkan 3 Juni sebagai hari sepeda dunia.