GIRO D'ITALIA 2021
by 04 March 2021
Pembalap 24 tahun itu akan berlaga di Tour of the Alps sebelum menjalani debutnya Giro d'Italia yang berlangsung awal Mei mendatang.
by 28 February 2021
Evenepoel tidak akan tampil di satu balapan pun hingga dimulainya Giro di Turin pada 8 Mei nanti. Artinya, ia memiliki waktu tiga bulan untuk mempersiapkan diri berlaga di salah satu Grand Tour tersebut.
by 26 February 2021
Hasil dari Giro akan menjadi penentu apakah Egan Bernal layak tampil di Tour de France atau tidak.
by 25 February 2021
Dua balapan time trial akan digelar di Giro d’Italia 2021. Para pembalap akan berpacu dengan waktu di Etape 1 dan Etape 21 nanti. Selain itu, RCS Sport sebagai penyelenggara juga memasukkan rute gravel dalam balapan tahun ini.
by 11 February 2021
Harapan Nairo Quintana untuk berlaga di Giro d'Italia 2021 akhirnya pupus. Sebab RCS Sport selaku penyelenggara Giro tidak menyantumkan nama tim Quintana, Arkéa-Samsic dalam daftar tiga tim yang memperoleh wildcard
by 06 February 2021
UCI menambah jumlah peserta di tiga balapan terbesar di dunia, yakni Tour de France, Giro d'Italia, dan La Vuelta a Espana. UCI memastikan ketiga event itu akan diikuti 23 tim dengan total 184 pembalap.
by 05 February 2021
Nama Egan Bernal terancam dicoret dari daftar pembalap Ineos Grenadiers yang akan diturunkan di Tour de France tahun ini. Sebelum tampil di Prancis, Bernal harus memberi bukti dengan menjuarai Giro d'Italia terlebuh dulu.
by 16 January 2021
Egan Bernal menatap Giro d'Italia sebagai target besar pertamanya musim ini. Pembalap Ineos Grenadiers itu ingin melakoni debutnya di Giro.
by 27 October 2020
Giro d'Italia 2020 baru tuntas Minggu (25/10) kemarin. Kini RCS Sport sebagai penyelenggara mulai memikirkan format Giro tahun depan. Race Director Giro d'Italia Mauro Vegni mengatakan, balapan pada 2021 nanti sangat mungkin digelar di sekitar Italia saja.