TEAM DSM
by 25 May 2023
Alberto Dainese (Team DSM) berhasil mencuri kemenangan di etape ke-17 Giro d'Italia. Ia mengalahkan Jonathan Milan (Bahrain Victorious) dan Michael Matthews (Jayco-AlUla) lewat sprint ketat di Caorle. Bahkan kemenangan Dainese juga ditentukan berdasarkan photo finish, karena jarak yang sangat tipis antar pembalap.
by 10 May 2023
Aurelien Paret-Peintre (AG2R) berhasil menjadi juara di etape ke-4 Giro d’Italia diikuti Andreas Leknessund (Team DSM) yang finis di posisi kedua, Namun  berkat raihan ini Leknessund berhasil merebut Maglia Rosa (jersey pink) dari Remco Evenopoel (Soudal-Quiclstep) .
by 10 April 2023
John Degenkolb (Team DSM) mengalami kecelakaan di Paris Roubaix, tepatnya di rute Carrefour de l'Arbre yang hanya berjarak 16,5km menjelang garis finis.
by 06 April 2023
Teknologi baru Adjustable Tyre Pressure System (ATPS) mulai banyak dipakai oleh tim-tim WorldTour. Jumbo-Visma dan Team DSM akan memakai teknologi itu di Paris-Roubaix. ATPS merupakan teknologi baru di dunia ban sepeda. Teknologi ini membuat cyclist dapat mengatur tekanan ban tergantung medan yang dilewati. Diatur lewat controller yang di pasang di bagian sepeda mereka -biasanya di handlebar.
by 05 April 2023
 Union Cycliste Internationale (UCI) tengah melakukan penyelidikan terkait kecelakaan besar yang terjadi di Tour of Flanders lalu, serta taktik “kotor” yang dilakukan Team DSM dengan melakukan pemblokiran jalan sepanjang balapan berlangsung.
by 29 January 2023
Kemenangan di Cadel Evans Great Ocean Road Race 2023 menjadi yang pertama bagi Mayrhofer di ajang WorldTour
by 04 September 2022
Arensman menyelesaikan tahapan ini dengan catatan waktu 4 jam 17 menit 17 detik. Enric Mas (Movistar) dan Miguel Angel Lopez (Astana Qazaqstan) berada di tempat kedua dan ketiga.
by 04 August 2022
Thymen Arensman (Team DSM) menjadi pemenang dalam balapan Individual Time Trial (ITT) di Etape 6 Tour de Pologne 2022.
by 18 May 2022
Alberto Dainese (Team DSM) berhasil membuat kejutan dengan memenangi Etape 11 Giro d'Italia 2022.
by 05 February 2022
Balapan kategori 2.Pro itu akan berlangsung hingga, Minggu (6/2). Sebelum lomba ini tuntas, tercatat ada tiga tim yang mengundurkan diri.