Masih ingat dengan Dylan Groenewegen? Pembalap asal Belanda yang menjadi biang kecelakaan Fabio Jakobsen di Polandia itu, memutuskan meninggalkan Jumbo-Visma.
Kerja sama ini terjalin berkat peran eks General Manager GreenEDGE, Shayne Bannan yang kini menjabat Direktur Kinerja Tinggi untuk Federasi Bersepeda Singapura.
Simon Yates (Team BikeExchange) harus menunggu hingga tiga pekan untuk meraih kemenangan di Giro d'Italia 2021. Pembalap asal Inggris tersebut finis pertama di Etape 19, Jumat (28/5) malam.
Para pembalap akan menanjak ke Monte Zoncolan via Sutrio. Ini adalah tanjakan Kategori 1 sepanjang 14,1 kilometer dengan kemiringan rata-rata 8,5 persen.
Ia menyongsong Grand Tour kesebelasnya dengan positif. Selain pelajaran dari masa lalu, Simon menyadari bahwa ia dan timnya makin selaras dengan tantangan GC seiring berlalunya waktu
Cees Bol memberikan kemenangan pertama untuk Team DSM musim ini. Rider asal Belanda itu menang sprint lawan Mads Pedersen (Trek-Segafredo) di Etape 2 Paris-Nice 2021
Tak hanya berganti nama, tampilan jersey mereka pun berubah drastis. Tak ada lagi corak kuning. Mereka memasukkan unsur putih serta celeste khas Bianchi.