Taaramae sudah 34 tahun. Tugasnya bukan untuk bersaing di General Classification (GC). Melainkan mencuri kemenangan panggung. Misi itu tercapai Senin (16/8).
Leadville 100 MTB merupakan lomba yang menempuh total jarak 104 mil, atau sekitar 167 kilometer dan total pendakian hampir 4.000 meter. Sedangkan black course di SBT GRVL mengharuskan pesertanya melibas rute sepanjang 144 mil, sekitar 231 kilometer.
Empat pembalap Indonesia akan tampil di Kejuaraan Dunia BMX di Arnhem-Papendal, Belanda, 17-22 Agustus. Keempat rider tersebut adalah Aditya Fajar Putu Soekarno, M. Al Fauzan, Jasmine Azzahra, dan Amellya Nur Sifa.