TOUR DE FRANCE
by 26 October 2023
Tour de France 2024 akan menjadi salah satu edisi paling dikenang dalam ajang balap sepeda paling bergengsi tersebut. Olimpiade 2024 membuat untuk kali pertama dalam sejarahnya, finis tidak di Paris. Tidak hanya itu, Le Tour tahun depan juga akan menjadi balapan paling berat dalam sejarah event yang sudah memaski edisi ke-111 itu. Dari awal etape sampai hari terakhir lomba.
by 05 October 2023
Sprinter senior Inggris, Mark Cavendish, akhirnya memutuskan untuk menunda pensiun. Dia memperpanjang kontrak lagi setahun bersama Astana Qazaqstan, dengan fokus yang jelas dan tegas: Berlaga di Tour de France 2024 lalu memecahkan rekor jumlah kemenangan etape di sana.
by 28 July 2023
Tour de France 2023 sudah selesai. Juaranya sudah dinobatkan. Segala spekulasi, harapan, rumor, dan pernak-pernik perlombaan pun sudah terjawab. Dari serunya minggu pertama, balas membalas di minggu kedua, tapi seakan sudah klimaks sebelum etape gunung terakhir.
by 24 July 2023
Tidak ada drama yang terjadi. Jonas Vingegaard (Jumbo-Visma) berhasil melewati garis finis etape ke-21 Tour de France (TdF) 2023 dan dinobatkan sebagai juara Tour de France untuk yang kedua kalinya secara berturut-turut.
by 25 July 2023
Seperti kebanyakan anak-anak di Eropa, Jonas Vingegaard di masa kecil sangat menggemari sepak bola. Namun begitu beranjak remaja, hobi olahraganya tersangkut pada balap sepeda. Olahraga itu mengantarkannya sebagai pembalap yang sukses back to back champion di Tour de France.
by 23 July 2023
Setelah tampil buruk beberapa etape ke belakang. Tadej Pogacar (UAE Team Emirates) sukses memenangkan etape pegunungan terakhir Tour de France 2023. Sementara itu Jonas Vingegaard (Jumbo-Visma) yang finis di belakang Pogacar, dipastikan mengunci gelar Tour de France 2023.
by 22 July 2023
Jonas Vingegaard (Jumbo-Visma) sedang bersiap untuk etape pegunungan terakhir du Tour de France 2023. Vingegaard akan melakukan segalanya demi mengunci gelar di etape ke-20.
by 22 July 2023
Matej Mohoric (Bahrain Victorious) sukses menggagalkan Kasper Asgreen (Soudal-QuickStep) meraih kemenangan keduanya di Tour de France 2023. Itu terjadi dalam duel sprint antara tiga pembalap terdepan terjadi di etape ke-19 Tour de France (TdF).
by 21 July 2023
Setelah hampir satu minggu rute Tour de France 2023 berada di pegunungan Alpen yang menguntungkan pembalap spesialis climber. Etape ke-18 adalah etape yang didominasi rute datar dari start di Moutiers dan finis di Bourg-en-Bresse, menjadi ajang kembalinya para sprinter di posisi terdepan. Kasper Asgreen (Soudal-QuickStep) yang akhirnya berhasil keluar menjadi juara di rute sejauh 185 km itu.
by 21 July 2023
Jadi siapapun yang kuat atau merasa kuat, hati-hati ya seorang Pogacar bisa matek di tanjakan.