ADAM YATES
by 12 June 2023
Jonas Vingegaard (Jumbo-Visma) akhirnya menyegel gelar juara umum Criterium du Dauphine 2023. Ia bisa mengatasi pesaing terdekatnya, Adam Yates (UEA Team Emirates) di etape terakhir (etape 10) Criterium du Dauphine, Minggu, 11 Juni 2023.
by 03 June 2023
Dauphine akan diadakan selama delapan hari di wilayah Rhone-Alpes bagian tenggara Prancis atau tepatnya di sebagian Pegunungan Alpen, event ini juga sering dibilang adalah pemanasan sebelum balap sepeda paling terkenal di dunia Tour de France, jadi akan banyak pembalap yang akan balapan di TDF mendatang memulai pemanasannya di event ini, berikut adalah lima pembalap yang patut menjadi perhatian versi Mainsepeda:
by 01 May 2023
Adam Yates berhasil mengunci gelar Tour de Romandie, ini adalah gelar juara world tour pertamanya sejak bergabung dengan UAE Team Emirates di awal tahun 2023 lalu.
by 30 April 2023
Adam Yates (UAE Team Emirates) berhasil memenangkan Etape 4 Tour de Romandie. Adam Yates juga merebut jersey kuning dari rekan setimnya Juan Ayuso.
by 20 September 2022
UEA Team Emirates mendapatkan mesin turbo baru untuk mendukung Tadej Pogacar. Mereka berhasil merekrut Adam Yates dari Ineos Grenadiers
by 03 August 2022
Primoz Roglic sebenarnya masih terikat kontrak jangka panjang di Jumbo-Visma. Durasinya hingga 2025. Meski demikian, pembalap asal Slovenia ini dikaitkan dengan Ineos Grenadiers.
by 17 June 2022
Sejumlah peserta Tour de France 2022 sedang khawatir. Persiapan mereka terancam tidak maksimal karena terpapar Covid-19 di Tour de Suisse.
by 28 March 2021
Ineos Grenadiers mengantarkan Adam Yates menjuarai Volta a Catalunya 2021. Tak cuma itu saja, tim kaya raya asal Inggris tersebut juga dominan dengan menempatkan Richie Porte dan Geraint Thomas di peringkat kedua dan ketiga di klasemen akhir General Classification (GC)
by 25 March 2021
Adam Yates finis pertama setelah menaklukkan tanjakan Hors catégorie (HC) di Vallter 2000.
by 25 February 2021
Hasil Etape 5 tak mengubah peta pembalap di General Classification (GC). Pogacar masih berada di puncak. Ia terpaut gap 45 detik dari Yates.