FABIO ARU
by 03 December 2020
Setelah tiga musim yang biasa-biasa saja bersama UAE Team Emirates, Fabio Aru resmi hijrah ke Qhubeka Assos pada musim 2021 nanti. Pembalap asal Italia ini berharap bisa menemukan sentuhan terbaiknya bersama tim yang dipimpin Douglas Ryder itu.
by 06 September 2020
Pembalap top dari Italia, Fabio Aru (UAE-Team Emirates) mundur dari Tour de France 2020, Minggu (6/9) malam. Aru meninggalkan arena balapan hanya satu jam setelah dimulainya etape 9. Belum ada keterangan resmi terkait alasan Aru meninggalkan TdF tahun ini.
by 07 July 2019
Balap sepeda paling bergengsi, Tour de France 2019 juga kerap dijadikan tempat pamer sepeda atau apparel edisi khusus. Seperti yang dilakukan tim Trek-Segafredo yang menggunakan Emonda dan Madone dengan corak baru. Dan Andre Greipel, Michael Matthews, dan Fabio Aru dengan sepatu bercorak khusus untuk TdF 2019.
by 21 December 2018
UAE Team Emirates meluncurkan jersey terbarunya untuk musim balap 2019. Dan Martin, Alexander Kristoff dan Fabio Aru memamerkan jersey buatan Champion System yang sangat elegan dan bersih.
by 22 August 2018
Fabio Aru dan Dan Martin (UAE Team Emirates) akan berburu juara di Vuelta a Espana. Aru mengincar gelar juara overall, sedangkan Martin mengincar juara etape. Selain mereka, ada pembalap asal Norwegia yaitu Vegard Stake Laengen dan Sven Erik Bystrom yang diandalkan di rute datar. UAE Team Emirates juga punya kandidat baru yakni Simone Consonni, Simone Petilli, Edward Ravasi. Vuelta ini adalah ajang debut pertama mereka di grand tour. Terakhir, Valerio Conti juga melengkapi jajaran skuad UAE Tea
by 18 August 2018
Tak lama lagi, tanggal 25 Agustus hingga 16 September lomba balap sepeda grand tour terakhir tahun ini, Vuelta a Espana digelar. Hingga saat ini, belum ada susunan lengkap pembalap tiap tim tapi beberapa nama besar sudah konfirm untuk berlaga di Vuelta a Espana. Salah satunya adalah Richie Porte (BMC).
by 02 May 2018
Musim balap 2018 akhirnya memasuki masa paling meriah. Pada 4 hingga 27 Mei, grand tour pembuka diselenggarakan. Giro d’Italia akan dimulai di Jerusalem, kemudian berlanjut melewati gunung-gunung legendaris di Italia.